
Universitas Kahuripan Kediri bekerjasama dengan Asosiasi Konsultan Pajak Publik Indonesia (AKP2I) menyelenggarakan Pelatihan Pajak Terapan Brevet A dan Brevet B Terpadu. Acara ini akan diadakan tanggal 20 Januari 2018 hingga 21 April 2018 setiap hari sabtu dan minggu mulai jam 08.00 – 13.00 berlokasi di kampus Universitas Kahuripan Kediri.
Persyaratan :
1. Mengisi formulir pendaftaran
2. Fotocopy ijasah terakhir 1 lembar
3. Fotocopy KTP atau KTM
4. Foto Berwarna 3 x 4 background putih 2 lembar
5. Membayar investasi pelatihan (minimal 50 %)
Fasilitas :
1. Sertifikat
2. Kartu Keanggotaan AKP2I
3. Modul Pajak Brevet A dan B (terpadu)
4. Latihan Soal dan Kasus
5. Undang-undang perpajakan
6. Dummy E-SPT
7. Tenaga Pengajar Professional dan Bersertifikat
Cara Pendaftaran :
1. Datang ke kampus Universitas Kahuripan Kediri dengan mengisi formulir pendaftaran yang disediakan oleh panitia
2. Contact Person Ibu Agnes (085335005005)
3. Waktu pendaftaran setiap hari Senin – Sabtu jam 08.00 – 18.00 (tanggal merah libur)
4. Periode Pendaftaran : 13 Nopember s/d 16 Januari 2018
Cara Alternatif Pendaftaran:
Kirim Email ke : [email protected]
Persyaratan pendaftaran via email :
- Scan bukti pembayaran (minimal 50%)
- Scan ijasah terakhir 1 sebanyak lembar
- Scan Identitas diri (KTP/KTM)
- Foto berwarna background warna putih
5. Pembayaran dapat melalui panitia pelaksana di Universitas Kahuripan Kediri atau melalui sekretariat AKP2I (Bendahara AKP21) atau transfer ke rekening a/n Sukamto (Bendahara AKP2I) BNI : 0125120498 atau BRI : 0045-01-055259-50-5 (contact person : Sherly 0857 3594 0249, Dinna 0815 5544 9203)
Mari kembangkan diri anda, investasikan waktu dan kesempatan anda sebaik mungkin.